BERITA & ARTIKEL

Dorong Gerakan Keluarga Tangguh, Mahasiswa STIT Raden Wijaya Ajak Perempuan Sambiroto untuk Bangun Program Parenting Berkelanjutan

STIT Raden Wijaya, Kab. Mojokerto – Sejumlah mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) STIT Raden Wijaya Mojokerto menginisiasi sebuah workshop bertema “Dari Hati ke Hati: Workshop Parenting untuk Perempuan Inspiratif” di Desa Sambiroto, Kecamatan Sooko, Kabupaten Mojokerto. Kegiatan berlangsung selama dua hari, 23–24 Agustus 2025, dan diikuti oleh perwakilan organisasi perempuan

Baca Selengkapnya >

Dorong Transformasi Pendidikan yang Berkualitas, STIT Raden Wijaya Gelar Workshop Penyusunan RPS Berbasis OBE

STIT Raden Wijaya, Mojokerto – Sebagai upaya meningkatkan mutu pembelajaran dan mendukung visi kampus sebagai pendidikan tinggi berkualitas, STIT Raden Wijaya menyelenggarakan Workshop Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Berbasis Outcome-Based Education (OBE) pada Jumat (22/08/2025). Acara ini diikuti oleh seluruh dosen dengan pemateri utama, yaitu Ketua Program Studi Pendidikan Agama

Baca Selengkapnya >

STIT Raden Wijaya Serap Ilmu Tentang Pengelolaan Perguruan Tinggi dari UNU Blitar

STIT Raden Wijaya, Blitar – Sebagai upaya memperkuat tata kelola perguruan tinggi di bawah naungan Nahdlatul Ulama (NU), Badan Pelaksana Penyelenggara Perguruan Tinggi Nahdlatul Ulama (BPPPTNU) Kota Mojokerto bersama STIT Raden Wijaya Mojokerto menggelar kegiatan benchmarking ke Universitas Nahdlatul Ulama (UNU) Kota Blitar. Kegiatan yang berlangsung di Aula Kampus 1

Baca Selengkapnya >

Antusiasme Warga Sambut Mahasiswa KKN STIT Raden Wijaya di Desa Ngingasrembyong 

STIT Raden Wijaya, Kab. Mojokerto – STIT Raden Wijaya Mojokerto kembali menegaskan komitmennya terhadap pengabdian masyarakat melalui pembukaan resmi program Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Desa Ngingasrembyong, Kecamatan Sooko, Kabupaten Mojokerto, pada Selasa, 22 Juli 2025. Berbeda dengan Desa Sambiroto yang terletak di tengah kota, Desa Ngingasrembyong berada di wilayah

Baca Selengkapnya >

Tiga Dosen Muda STIT Raden Wijaya Mojokerto Ikuti Program Peningkatan Kompetensi Dosen Pemula (PKDP) Tahun 2025

STIT Raden Wijaya, Malang – Komitmen Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah (STIT) Raden Wijaya Kota Mojokerto dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM) kembali dibuktikan melalui partisipasi aktif dalam Program Peningkatan Kompetensi Dosen Pemula (PKDP) tahun 2025. Tiga dosen muda kampus tersebut, yakni Achmad Zainul Mustofa Al Amin, M.Pd., Muhammad Taufiqurrahman,

Baca Selengkapnya >

Kepala Desa Sambiroto Terima Mahasiswa KKN STIT Raden Wijaya, Dorong Pendidikan Islam Inklusif dan Berkelanjutan

STIT Raden Wijaya, Kab. Mojokerto – Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah (STIT) Raden Wijaya Kota Mojokerto menunjukkan komitmennya dalam membangun koneksi yang bermakna antara kampus dan masyarakat. Hal ini diwujudkan melalui pembukaan program Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Desa Sambiroto, yang dilaksanakan pada Senin, 21 Juli 2025. Mengangkat tema: “Pendidikan Islam

Baca Selengkapnya >